Selasa, Oktober 7, 2025
PROJAMBI
  • HOME
  • DAERAH
    • Kota Jambi
    • Batanghari
    • Bungo
    • Kerinci
    • Merangin
    • Sungai Penuh
    • Muaro Jambi
    • SAROLANGUN
    • Tanjab Barat
    • Tanjab Timur
    • Tebo
  • HUKUM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • Login
No Result
View All Result
PROJAMBI
No Result
View All Result

Pj Bupati Sarolangun Lantik 220 Pejabat Fungsional

by Redaksi Sareks
5 Februari 2024
in SAROLANGUN
Penjabat Bupati Sarolangun Bachril Bakri melantik pejabat Fungsional di lingkup Pemuda Sarolangun

SAROLANGUN-Penjabat Bupati Sarolangun, Bachril Bakri, resmi melantik sekaligus mengambil sumpah janji pejabat fungsional di lingkup Pemerintah Kabupaten Sarolangun, pada Senin (5/2/24).

Pantauan di lapangan, ada sebanyak 220 pejabat fungsional yang dilantik di Aula Kantor Bupati Sarolangun tersebut.

Diantaranya sebanyak 216 pengangkatan pertama terdiri dari Pengelola Kesehatan Ikan sebanyak 2 orang, guru ahli muda sebanyak 7 orang, Guru Ahli Pratama sebanyak 207 orang.

Sementara untuk jenis pengangkatan perpindahan dari jabatan lainnya ada sebanyak 4 orang terdiri dari Auditor Ahli sebanyak 2 orang, PU2PD sebanyak 1 orang dan Penera sebanyak 1 orang.

Baca Juga

Infaq & Sumbangan:  Dari Ibadah Pribadi Menuju Kemaslahatan Umum

Berapa Gaji PPPK Paruh Waktu? Ini Penjelasannya

Perpres Terbit, Kapan Kenaikan Gaji ASN, TNI Polri Diberlakukan?

Bachril Bachril Bakri dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada ASN yang telah dilantik dan diambil sumpah janji jabatan.

Kata dia, pelantikan ini telah sesuai dengan alur dan regulasi yang ditentukan melalui mekanisme pengusulan.

Orang nomor satu di Sarolangun ini juga berharap agar ASN yang baru saja dilantik dapat memahami tugas pokok dan fungsinya selama mengemban jabatan fungsional. Pun demikian, dirinya meminta ASN tersebut dapat bekerja secara profesional guna memberikan pelayanan terbaik kepada Masyarakat Sarolangun.

”Kita berharap agar dapat memahami tugas pokok dan fungsi, tetap menjaga disiplin kerja, bisa lebih meningkatkan kompetensi di bidang pengetahuannya masing–masing,” kata Bachril Bakri.

Tampak hadir dalam pelantikan tersebut, Pj Sekda Sarolangun, Dedi Hendri, Plt Kaban BKPSDM, Akhyar Mubarok, Kepala OPD serta para ASN yang dilantik.

Tags: Kab. Sarolangunpemkab sarolangun
Previous Post

256 Hektar Sawah Terdampak Banjir, Pemiab Sarolangun Dorong AUTP Petani

Next Post

Calon Kepala Sekolah Tingkat TK SD SMP di Sarolangun akan Dievaluasi

Next Post

Calon Kepala Sekolah Tingkat TK SD SMP di Sarolangun akan Dievaluasi

BLT Sopir Pengangkut Batu Bara di Jambi Segera Dicairkan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BROWSE BY CATEGORIES

  • DAERAH
  • EKONOMI
  • HUKUM
  • Kota Jambi
  • POLITIK
  • SAROLANGUN
  • Uncategorized

Berita Terkini

Infaq & Sumbangan:  Dari Ibadah Pribadi Menuju Kemaslahatan Umum

24 September 2025
Berapa Gaji PPPK Paruh Waktu? Ini Penjelasannya

Berapa Gaji PPPK Paruh Waktu? Ini Penjelasannya

24 September 2025
Perpres Terbit, Kapan Kenaikan  ASN, TNI Polri Diberlakukan?

Perpres Terbit, Kapan Kenaikan Gaji ASN, TNI Polri Diberlakukan?

21 September 2025
Perpres Terbit, Kapan Kenaikan  ASN, TNI Polri Diberlakukan?

Perpres Terbit, Kapan Kenaikan ASN, TNI Polri Diberlakukan?

21 September 2025
Lagi Trending, Pasca Terima SK PPPK ,  Banyak Istri Ajukan Cerai

Lagi Trending, Pasca Terima SK PPPK , Banyak Istri Ajukan Cerai

2 September 2025
SKK Migas:  Pengelolaan Sumur Rakyat Tak Boleh Ada Pengeboran Baru

SKK Migas:  Pengelolaan Sumur Rakyat Tak Boleh Ada Pengeboran Baru

27 Agustus 2025

Wabup Sarolangun Gerry Apresiasi Pembangunan Ground Breaking dan Launching SPPG Polres Sarolangun

7 Agustus 2025
Kali Pertama, Pemkab Sarolangun Raih  Peringkat I Paritrana Awards Tahun 2024

Kali Pertama, Pemkab Sarolangun Raih Peringkat I Paritrana Awards Tahun 2024

6 Agustus 2025
  • Redaksi
  • Kontak Iklan
  • Pedoman Media Siber

© 2024 PT Wahana Semesta Baru

No Result
View All Result
  • HOME
  • DAERAH
  • EKONOMI
  • HUKUM
  • POLITIK
  • MASUK

© 2024 PT Wahana Semesta Baru

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In